Pengamanan (P2TL) Di Pontianak Kota

Personil Sat Samapta Aipda Ahmad Lukman Hakim dan Aiptu Bambang S. melaksanakan Pendampingan Penertipan Pemakaian Tenaga Listrik



(P2TL) Wilayah kerja Rayon Pontianak di sekitar Wilkhum Polres Tanatoraja.

Dalam Giat tersebut dilakukan Pemeriksaan di beberapa Wilayah Kecamantan Pontianak Kota.
Dari pemeriksaan petugas menemukan beberapa KWH Meter yang bermasalah, selanjutnya Petugas P2TL melakukan penggantian KWH Meter, memberikan Berita Acara Temuan dan diarahkan ke Kantor PLN Pontianak untuk melakukan Konfirmasi tentang temuan tersebut.

Aiptu Bambang S. menjelaskan pendampingan Pelaksanaan P2TL PT PLN (Persero) wilayah Pontianak area Pontianak Kota melakukan penertiban pemakaian listrik serta upaya peningkatan kualitas penyaluran tenaga listrik.

Giat tersebut dilakukan guna:

– Memberikan rasa aman kepada Petugas P2TL Pangkep dalam pemeriksaan Kwh

– Membantu Pihak Pln dalam mencegah tindakan pencurian listrik

– Sebagai tindakan awal untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan

– Memberikan pemahaman kepada masyarakat khusus nya pelanggan yang memindahkan KwH meter mereka ke lokasi/titik lain,situasi aman dan kondusif.

”kegiatan ini bertujuan agar mengurangi dampak dari bahaya nya aliran listrik yang dapat merugikan banyak pihak, serta musibah kebakaran yang diakibatkan konsleting listrik” ujar Aiptu Bambang S.

Komentar